starsunleash.com Kesehatan sangat penting bagi tubuh kita, maka dari itu mengkonsumsi makanan harus kita pastikan dengan benar dan jangan lupa untuk mengkonsumsi buah tiap harinya agar asupan gizi dalam tubuh dapat terpenuhi, buah di kenal sebagai maknan yang kaya akan vitamin C, serat, potasium, asam folat, dan lain-lain. Buah paling sehat untuk memenuhi asupan gizi dalam kesehatan tubuh, berikut beberapa buah yang harus kita konsumsi dalam sehari-hari:
1. Alpukat
Buah dengan biji besar ini kaya akan kandungan lemak sehat yang dapat menurunkan peradangan serta bagus untuk kesehatan jantung, selain itu manfaat dari alpukat juga banyak serat potensium dan magnesium yang dapat menunjang kesehatan tubuh. Selain rasanya enak alpukat dapat dikonsumsi menjadi jus yang segar.
2. Apel
Apel adalah buah yang kaya akan serat, vitamin C, potasium, vitamin K, dan vitamin B, apel juga bermanfaat bagi kesehatan jantung menurunkan resiko diabetes, dan kanker karena mengandung antioksidan di samping itu apel juga mempunyai kandungan pektin baik untuk kesehatan sistem pencernaan, jadi apel harus di konsumsi setiap hari karena terbukti meningkatkan kesehatan tubuh.
3. Lemon
buah berwana kuning ini juga bermanfaat untuk tubuh untuk mencegah berat badan naik, menyembuhan penyakit batu ginjal, kandungan yang ada vitamin C yang tinggi dan kandungan asam sitrat di dalamnya lemon bagus di konsumsi tiap harinya. lemon juga dapat di konsumsi menjadi minuman yang segar.
4. Nanas
Nanas mengandung tinggi vitamin C mangan, nanas juga paling kaya akan kadungan giji, buah ini juga mengandung bromelin ini memiliki sifat antiradang, membantu mengelola protein di dalam tubuh dapat di percaya bis menurunkan resiko kanker.
5. Stroberi
Stroberi memiliki angka indeks glikemik yang rendah sehingga tidak akan membuat kadar darah dalam tubuh mendadak tinggi, stroberi bahkan mengandung antidioksidan yang tinggi, mampu menurunkan resiko penyakit seperti jantung koroner, diabetes, dan studi yang menunjukan stroberi terbukti mampu mencegah pembentukan sel tumor dan kanker, jadi buah ini sangat bagus untuk di konsumsi.
6. Delima
Buah delima juga memiliki sifat antiradang dan diduga mampu menurunkan resiko kanker, buah delima mengandung antidioksidan tiga kali lipat lebih banyak dibanding teh hijau maupun anggur merah.
7. Jeruk Bali
Selain kaya akan vitamin dan mineral, buah ini juga mampu menurunkan berat badan dan mengurangi resitensi insulin, sehingga perlu di konsumsi untuk manfaat pada tubuh.
dari daftar diatas mana yang menjadi buah favorit mu? Jangan lupa untuk mengkonsumsi buah detiap harinya anda bisa mengombinasikan buah buahan sehat setiap hari.